bursa lowongan kerja terbaru 2014

Senin, 25 Agustus 2014

Lowongan Kerja Bca Finance Jakarta September 2014 Audit Officer (pembiayaan & Kredit) Bca Syariah

Lowongan Kerja Bca Finance Jakarta September 2014 Audit Officer (pembiayaan & Kredit) Bca Syariah. Selamat sore parateman-teman yang lagi mencarikerja guna meningkatkankwalited kehidupan dan bagi mempunyaihari esok untuk kehidupan yang terjamin.Semoga bursa pekerjaan dari BCA Syariah iniyang tengah di umumkan pada 3 September 2014 ini,cepat membantu saudara untuktidak nyerahdemi memperoleh kerjaan yanglayak dengan kemampuan sahabat semuanya.Setelah ini adalah info lengkapmengenai Lowongan Kerja Bca Finance Jakarta September 2014 Audit Officer (pembiayaan & Kredit) Bca Syariah yang perlu sahabat telusuridan teman-teman simak dengan tenang.

Lowongan Kerja Bca Finance Jakarta September 2014 Audit Officer (pembiayaan & Kredit) Bca Syariah

Lowongan Kerja  Bca Finance Jakarta September 2014 Audit Officer (pembiayaan & Kredit) Bca Syariah

PT Bank BCA Syariah diawali dari sebuah bank umum bernama PT Utama International Bank (PT Bank UIB) yang berkedudukan di Jakarta. Pada tahun 2009, PT Bank Central Asia Tbk, mengakuisisi PT Bank UIB yang kemudian melakukan proses konversi kegiatan usahanya menjadi bank syariah, dengan nama PT Bank BCA Syariah. Dari proses konversi tersebut, pada tanggal 5 April 2010, PT Bank BCA Syariah resmi beroperasi. Dalam rangka mewujudkan Visi dan Misi BCA Syariah, kami memberikan kesempatan kepada anda yang memenuhi kualifikasi yang dipersyaratkan untuk mengisi posisi: Audit Officer (Pembiayaan & Kredit)

Tanggung Jawab:
  • Merencanakan, mengarahkan, mengawasi dan mengevaluasi proses pelaksanaan tugas dan tanggung jawab sebagai Auditor Kantor Cabang dan Layanan Syariah
  • Melakukan audit khusus atas indikasi penyimpangan/fraud ataupun atas komplain nasabah maupun pihak ketiga lainnya
  • Melakukan audit khusus lainnya atas permintaan Presiden Direktur dan Komite Audit
  • Menghimpun sumber data dan menyusun laporan hasil audit dan investigasi yang akurat, tepat waktu dan sasaran
  • Memonitor tindak lanjut penyelesaian kasus maupun temuan audit lainya
  • Merencanakan dan menyusun laporan usulan/masukan untuk menyempurnakan draft kebijakan, sistem dan prosedur audit
  • Mengkaji perkembangan intern maupun ekstern Bank yang berpengaruh terhadap tugas dan fungsi Audit Internal
  • Mengumpulkan dan mengolah data dan informasi eksternal maupun internal untuk melengkapi laporan audit secara menyeluruh
  • Mengkaji peraturan pemerintah, Bank Indonesia dan regulator lainnya, serta dampaknya pada kebijakan dan strategi Bank di bidang pengawasan internal
  • Mengarahkan dan mengevaluasi profil risiko Bank dan memberikan pendapat mengenai kecukupan proses penilaian profil risiko
  • Menyusun/mereview, mengusulkan dan mengkoordinasikan bahan pelatihan bagi pengawasan internal cabang
  • Maksimum 35 tahun
  • S1 semua jurusan (Ekonomi Akutansi lebih diuatamakan)
  • Menguasai standar operasi dan prosedur audit dan memahami kebijakan dan prosedur internal bank
  • Memahami laporan keuangan bank
  • Mampu berfikirkonseptual, logis, kritis dan analitis
  • Motivasi tinggi, inisiatif dan dapat bekerja di dalam tim
  • Integritas tinggi
  • Memiliki kemampuan menjalin relasi interpersonal
  • Komunikatif
  • Mampu bekerja secara cepat dengan tenggat waktu ketat
  • Bersedia menjalankan tugas keluar kota
  • Menguasi MS. Office
  • Pengetahuan mengenaiperaturan eksternal terkait dengan perbankan dan perbankan syariah
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 2 tahun di bidang auditor operasional di bidang perbankan

Demikian informasi lowongan pekerjaan : Lowongan Kerja Bca Finance Jakarta September 2014 Audit Officer (pembiayaan & Kredit) Bca Syariah yang semoga bisa berguna sekaligus membantu Anda dalam menggapai karir, terima kasih.

Lowongan Kerja Bca Finance Jakarta September 2014 Audit Officer (pembiayaan & Kredit) Bca Syariah Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Unknown

0 komentar:

Posting Komentar